Selasa, 22 Mei 2012

Cara Membuat background flashdisk




Langkah-langkah cara membuat background pada flashdisk atau pada folder drive computer
1. Persiapkan satu gambar yang ingin di jadikan background

2. Buat gambar tersebut ke flashdisk dan nama gambar ubah menjadi  nama gambar.jpg, dan gambar harus berextenstion.jpg, dan resolusi gambar harus tinggi agar gambar terlihat bagus.

3. Buka notepad

4. Selanjutnya copy paste kode berikut dalam notepad tersebut :

[ExtShellFolderViews]
{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}=
{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}
[{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}]
Attributes=1
IconArea_Image= nama gambar.jpg
IconArea_Text=0xcc00aa
[.ShellClassInfo]
ConfirmFileOp=0

Yang harus di perhatikan :
Untuk IconArea_Text=0×000000 biarkan tetap seperti itu tetapi kalau mau mengganti warna tulisan bisa di edit warnanya

5. Selanjutanya save atau simpan pilih file name dan tulis dengan kata : desktop.ini dan save as type nya : All File

6. Tempatkan file notepad tadi di flashdisk 

7. Selesai

NB: apabila anda melakukan langkah2 tersebut dengan benar maka background akan tampil di flashdisk 

Apabila Berguna untuk anda, tolong berikan komentarnya ya,  Like di sebelah kanan yg ada tulisannya “  Like dibawah ya!!  “ , dan Follow Blog-ku ya…

My Group FB : Join (Klik)
My Halaman FBLike (Klik)



Twitter : @SM_SaMa18

By : SM_Sama_Putra

1 komentar:

  1. Tulisannya Gax nampak,,,
    kalau saya blog jadi nampak

    BalasHapus

Read latest headlines in your favorite news reader
Fellow Readers
Sign up for our email news letter

Sign up for PayPal and start accepting credit card payments instantly.